Update Besar Dota 2 Patch 7.00 Muncul Hero Baru Monkey King!

Dota 2 update 7.00

Game Defense Of The Ancient atau yang dikenal dengan nama Dota adalah game moba "multiplayer online battle arena" yang sekarang dikemabangkan oleh valve game ini sudah ada sejak tahun 2005 dan sampai sekarang game ini masih populer di dunia, ada 4 tournament besar dota yang di adakan oleh pihak valve setiap tahunnya yaitu 3 tournament major dan 1 tournament besar The International yang sering di adakan di seattle. tournament major yang berlangsung saat ini adalah boston major dan tournament ini baru selesai dan yang menjuarai tournament ini adalah tim OG, OG adalah tim yang terdiri dari pemain top seperti Fly,Notail,S4,Jerax dan ana. dengan ini tim OG telah sukses memenangkan 3x tournament major yaitu frakfurt major,manila major dan boston major. di saat sela - sela tournament boston major valve mengumungkan akan adanya update besar yaitu patch 7.00 apa saja update atau perubahan yang ada pada patch 7.00 kali ini? simak berikut ini.



Muncul Hero Baru Dota 2 Monkey King

Monkey King New Hero

Monkey King adalah hero baru yang akan muncul pada update patch 7.00, monkey king sebelumnya sudah pernah diperlihatkan di saat tournament manila major berlangsung, hero ini termasuk dalam hero agility karena memiliki basic stats agility sebesar 22+3,2 dan hero ini memiliki 7 skill yang unik dan berbeda dari hero manapun.


Boundless Strike : Skill active yang mengeluarkan damage critical berdasarkan damage dasar monkey king dan juga efek stun selama 2 detik skill ini dapat mengeluarkan damage yang lebih besar jika dikombinasikan dengan skill Jingu Mastery.


Tree Dance : Skill active yang dapat memanjat pohon - pohon untuk mengejar atau bersembunyi dari musuh skill ini hanya memikiki cooldown yang sebentar yaitu 1,4 detik, jika pohon yang dinaiki hancur monkey king akan mendapat stun selama 4 detik.


Primal String : Skill active tambahan yang berasal dari tree dance skill lompat yang menghasilkan damage magic berdasarkan channeling dan efek slow dari skill primal string skill ini hanya dapat active jika monkey king berada di atas pohon.


Jingu Mastery : Skill passive yang mengeluarkan bonus damage dan lifesteal dalam berberapa wajktu yang membutuhkan 4 charge attack normal skill ini dapat dikombinasikan dengan skill Boundless Strike jika charge nya sudah penuh.


Mischief : Skill active yang dapat mengubah monkey king menjadi item atau benda disekelilingnya .


Revert Form : Skill active yang mengubah monkey king ke dalam bentuk aslinya.


Wukong Commad : Skill active spesial yang dapat mengeluarkan ilusi monkey king di sekeliling yang dapat menyerang musuh dan bonus damage yang berdasarakan level skill.


Item yang cocok untuk hero ini adalah echo sabre,siver edge,eye of skade,butterfly dan assault cuiras.



Remodel Hero Dota 2 Patch 7.00

Enigma 

Enigma Remodel




Slardar

Slardar Remodel



Viper

Viper Remodel




New Hud And Gameplay


New Hud



Talent Tree

Sitem Talent Tree gameplay baru di update 7.00 yang akan menggatikan sistem stat bonus sebelumnya.




New Map



Map update 7.00


Map di update 7.00 kali ini akan 4 rune yaitu 2 di sisi kanan dan kiri sungai dan 2 lagi di hutan masing - masing tim, roshan akan pindah di sisi kiri dan banyak jalan atau celah untuk mengank musuh.



Yaps itu saja untuk informasi update dota patch 7.00... Salam ZhenGM 
Previous PostOlder Post Home

0 comments:

Post a Comment